Salah satu permasalahan yang sering dihadapi wanita usia 40 tahunan yaitu munculnya flek hitam pada wajah.
Flek hitam membuat kulit terlihat kurang sehat maka dari itu bagi kalian yang sedang mengalami kondisi semacam ini harus segera diatasi.
Daftar Isi Artikel:
Cream Untuk Menghilangkan Flek Hitam
Solusinya kalian bisa menggunakan cream penghilang flek hitam usia 40 di apotik. Namun cream yang dipilih jangan sembarangan.
Untuk lebih jelasnya mengenai cream apa saja yang bisa digunakan simak informasi berikut ini.
1. Garnier Light Complete Multi Action Whitening Cream

Krim dari Garnier ini tidak hanya menghilangkan masalah flek hitam namun juga bisa membuat kulit terlihat lebih cerah. Bahkan krim ini juga cocok digunakan untuk kulit berminyak dikarenakan kandungan SPFnya yang lumayan tinggi.
2. POND’S Flawless White Visible Lightening Day Cream

POND’S adalah produk yang sudah sangat terkenal salah satunya krim dengan kandungan SPF 18 ini. Bahkan ada kandungan PA++ yang membuat kulit lebih terlindungi dari bahaya sinar UV.
Jadi dengan menggunakan krim ini flek hitam tidak hanya menghilang namun kulit wajah terlindungi dari paparan buruk sinar UV sehingga kulit bisa terlihat lebih awet muda.
3. L’Oreal Paris White Perfect Clinical Derm White Essense

Produk Cream Penghilang Flek Hitam Usia 40 Di Apotik selanjutnya ini sangat bisa digunakan untuk wanita berusia 40an, tidak hanya menghilangkan flek hitam namun serum ini berguna membuat kulit wajah terlihat berseri.
Bahkan serum ini juga memiliki formula khusus anti-aging dan tekstur serumnya mudah diserap. Namun untuk harga produk ini cukup lumayan menguras dompet.
4. Quintri

Cream Penghilang Flek Hitam Usia 40 Di Apotik Selanjutnya adalah Quintri. Produk ini bisa dibilang lebih mirip dengan salep namun untuk khasiat menghilangkan flek jangan diragukan lagi.
Quintri ini bisa menjadi salah satu alternatif cream penghilang flek hitam usia 40 di apotik.
Beberapa Cream Harus Dengan Resep Dokter
Beberapa produk diatas tentunya sudah tidak asing lagi bagi kalian dan bias dibeli dengan mudah. Namun khusus untuk Quintri yang memiliki kandungan hydroquinone sebaiknya gunakan dengan pengawasan dokter.
Hal ini karena cream tersebut termasuk ke dalam obat keras yang dalam penggunaannya harus menggunakan resep dokter.
Jika salah dosis dalam penggunaannya atau tidak dalam pengawasan, bisa jadi produk tadi tidak mendatangkan manfaat justru malah sebaliknya. Maka dari itu kalian harus paham dulu dengan apa yang hendak dibeli.